Skip to content Skip to sidebar Skip to footer

Rumus Hukum I Kirchoff


atau



dimana :
Q = besar muatan listrik, satuannya coulomb (C)
I   = besar kuat arus, satuannya ampere (A)

HUKUM I KIRCHOFF


Jumlah kuat arus listrik yang masuk titik percabangan sama dengan jumlah kuat arus listrik yang meninggalkan titik percabangan



Muatan listrik yang mengalir ke titik percabangan dalam suatu rangkaian besarnya sama dengan muatan listrik yang keluar dari titik percabangan.

Berdasarkan hukum kirchoff ini, maka muatan listrik yang mengalir melalui rangkaian listrik bersifat kekal.

untuk kasus di titip P, maka rumus hukum kirchoff dapat di buat seperti dibawah ini :


atau



CONTOH SOAL


Gunakan Hukum Kirchoff untuk menghitung V dan I pada rangkaian dibawah ini :



Jawab :

Untuk memudahkan penyelesaian rangkaian dapat digambar dalam bentuk berikut.



Tegangan pada rangkaian dapat ditulis

 ...... (i)

Karena berdasarkan Hukum I Kirchoff pada titik cabang B berlaku:



         ...... (ii)

maka kita dapat menentukan harga VAB













Sehingga










Dengan demikian
















Sumber https://smp.prasacademy.com/